Maka dari itu PT. Richindo Yogyakarta akan mengadakan Pelatihan Manajemen Tempat Penitipan anak. Maksud dari Pelatihan ini adalah untuk memberikan pembekalan pengetahuan dan ketrampilan kepada para calon pengusaha yang berminat merintis usaha dibidang Day Care dimaksud.
Hari: 27 Januari 2014
Pelatihan Mom and Baby Spa Februari 2014
Spa adalah salah satu cara untuk relaksasi tubuh setelah lelah beraktivitas sepanjang minggu. Dengan Spa akan merasakan pijatan lembut dan refleksi tubuh sehingga bisa kembali segar dan siap beraktivitas kembali. Spa sebenarnya bisa dilakukan kepada siapa saja, termasuk bayi, Ibu hamil dan pasca melahirkan. Spa untuk bayi misalnya , biasanya dilakukan dalam bentuk pijatan. Tujuannya…
Pelatihan Manajemen Bisnis Spa Maret 2014
Kebanyakan Usaha spa yang bemunculan saat ini, didirikan berdasarkan pengalaman manajemen yang minim dan didukung oleh pengetahuan SDM yang terbatas, dalam arti bekerja tanpa sesuai dengan standard yang berlaku. Maka dari itu sebuah Usaha Bisnis Spa harus dikembangkan berdasarkan Standard Operating Prosedur (SOP) yang benar.